×
PPKG PJOK

Program Pengembangan Kompetensi Guru PJOK (Program PKG PJOK) adalah program pengembangan kompetensi berkelanjutan bagi guru pengampu mata pelajaran PJOK melalui pelatihan, pendampingan, dan kegiatan kolektif guru.

Program ini merupakan bagian dari tindak lanjut Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi terhadap Peraturan Presiden No. 86 tahun 2021 tentang Desain Besar Olahraga Nasional (DBON), program ini merupakan program lanjutan untuk peningkatan kompetensi guru penggerak dari pengampu mata pelajaran PJOK agar dapat menjadi pemimpin pembelajaran yang dapat mengembangkan dan meningkatkan kualitas pembelajaran PJOK yang berpusat kepada murid.

Perjalanan  ini dimulai dari tahap seleksi dan mengikuti rangkaian PPKG PJOK selama 3 bulan dengan pola blended learning yang terdiri dari kelas luring dan daring.

Tempat Acara

Nama

BBGP Provinsi Jawa Tengah

Lokasi

Zoom Meeting dan Live Streaming Youtube

Info Acara

  • Tanggal

    04 Mar 2024
  • Waktu

    13.00 - 15.00 WIB
  • Biaya

    Rp0
  • Kategori

    Webinar

Penyelenggara Acara