Program Guru Penggerak di Tiap Angkatan Kian Disambut Baik Tenaga Pendidik di Indonesia
Kemdikbudristek melalui Dirjen GTK hingga saat ini telah menyelenggarakan Pendidikan Guru Penggerak (PGP) untuk enam angkatan. Merujuk data Kemendikbudristek, jumlah peserta di setiap angkatan terus meningkat
PGP Angkatan Keenam Siap Dilaksanakan, Guru Didorong Capai Hasil Belajar yang Makin Implementatif
Ditjen GTK, Kemendikbudristek melalui program Pendidikan Guru Penggerak (PGP) terus mendorong agar guru menjadi pemimpin pendidikan yang dapat mewujudkan rasa aman, nyaman, dan bahagia dalam pembelajaran di satuan pendidikan
Setahun Menjadi Guru Penggerak, Guru di Banjarmasin Makin Percaya Diri Mengajar
“Tidak ada yang tidak mungkin,”, itulah kalimat yang meluncur dari seorang Guru Penggerak dari SMPN 1 Banjarmasin, Akhmad Basuki. Di usianya yang menginjak lima puluh tahun, ia justru makin menikmati profesinya sebagai guru bahasa Inggris
Guru Penggerak TK Pelajari Segitiga Restitusi Hingga Pembelajaran Sosial Emosional
Program Pendidikan Guru Penggerak jenjang Taman Kanak-Kanak (TK) memiliki modul pembelajaran dan materi yang cukup berbeda dibandingkan dengan materi pada Pendidikan Guru Penggerak jenjang pendidikan dasar dan menengah. Pada Pendidikan Guru Penggerak
Pengumuman Hasil Seleksi Tahap 1 Calon Guru Penggerak Angkatan 7
Terima kasih atas antusiasme Bapak dan Ibu yang telah mendaftar sebagai Calon Guru Penggerak (CGP) Program Pendidikan Guru Penggerak Angkatan 7. Kini, pengumuman hasil seleksi tahap pertama sudah tersedia di laman Guru Penggerak
Lokakarya 1 Pengembangan Komunitas Praktisi Program Pendidikan Guru Penggerak Angkatan 5
Kegiatan Lokakarya 1 Pengembangan Komunitas Praktisi Program Pendidikan Guru Penggerak Angkatan 5 Provinsi Bengkulu, Provinsi DKI Jakarta, Provinsi Kepulauan Riau, Provinsi Kepulauan Bangka Belitung, Provinsi Sulawesi Tenggara